logoLogo_BerAKHLAK.pngLogo_EVP.png

on . Hits: 25

Kamis, 16 November 2023

Dua orang Analis Perkara Peradilan Pengadilan Agama Lubuk Basung formasi Tahun 2021, Cici Arista Anwar,S.H dan Luthfi Rafi, S.H telah mengikuti Seleksi Psikotes Calom Hakim Tahun 2023.

Seleksi Psikotes dilaksanakan selama kurang lebih 1 jam yang dimulai Pukul 08.00 WIB s/d 09.00 WIB.

Hakim Pengadilan Agama Lubuk Basung YM Ibu Derry Damayanti,S.H.I.,M.H dan Panitera Pengadilan Agama Lubuk Basung Bapak Helmy Ahmad, S.H selaku Pengawas.

Untuk mengkoordinir jalannya seleksi dengan baik, didampingi oleh Pendamping IT Kasubbag Perencanaan, Teknologi Informasi dan Pelaporan Ibu Mairiza Yulianti,S.Si.,M.M.

@humasmahkamahagung @ditjen.badilag @ptapadanggoid

#ditjenbadilag
#ptapadang
#palubukbasung
#wbkwbbm
#zonaintegritas

BERITA 202323

Peta Lokasi